Sukses Jadi Host NCT Dream, Ini Profil Indra Herlambang

Indra Herlambang
Sumber :
  • Instagram @indraherlambang

Selain menjadi presenter, ia juga terjun di dunia aktin. Indra Herlambang juga sudah membintangi beberapa judul film layar lebar.

Renjun Positif Covid-19 Konser NCT Dream Dibatalkan Bikin Penggemar Cemas

Indra Herlambang lahir pada 16 Maret 1976, dari pasangan Soepanto dan Indah Sunarsih. Ia mengawali kariernya menjadi penyiar radio di Bandung.

Pembawaannya yang khas, kocak dan bersahabat membuat namanya kian melambung.

NCT Dream Jadi Model Majalah The Glass Man Berkat Penggemar NCTzen

Alumnus Desain Komunikasi Visual Institut Teknologi Bandung ini mengawali kariernya di layar kaca dengan menjadi presenter acara Insert berpasangan dengan Lenna Tan. Selain itu, ia juga membintangi acara komedi So What Gitu Lho dan Mr. Bego.

Indra Herlambang mengalawi debut di layar kacata saat ia ikut berperan di film Janji Joni besutan Joko Anwar pada tahun 2005.

Audisi SM Entertaiment Resmi Dibuka, Siapkan Anggota Baru NCT

Setahun setelahnya, Indra Herlambang berakting dalam film Pesan dari Surga bersama artis papan atas Luna Maya, Vino G Bastian, Catherine Wilson, Rianto Cartwright hingga Lukman Sardi.

Pada tahun 2007, kiprahnya sebagai presenter semakin cemerlang. Ia dipercata menjadi host di program Fun With English yang tayag di TVRI. Kemudian di tahun berikutnya, ia membawakan acara Hom Pim Pa di Astro TV Indonesia.

Halaman Selanjutnya
img_title