Stadion GBLA Selesai Renovasi dan Siap Dipakai untuk Piala Dunia

Stadion GBLA
Sumber :

"Kita tahu Indonesia ditunjuk sebagai tuan rumah Piala Dunia U 20 maka Presiden memberikan amanah untuk renovasi stadion di 5 provinsi dan agenda internasional merupakan kepercayaan dari FIFA untuk nama baik Indonesia. Walaupun tidak jadi namun pekerjaan kita telah dilaksanakan," kata dia.

Setelah Dapat Catatan dari FIFA, Stadion Manahan Solo Berbenah untuk Piala Dunia U-17

Dia berharap, fasilitas stadion tersebut dapat terus dijaga untuk dipakai berbagai agenda olahraga. Untuk itu, pihaknya juga memberikan pelatihan kepada pemerintah daerah perihal cara merapat stadion.

"Nanti akan ada pelatihan cara merawat stadion apakah itu rumput dan fasilitas lainnya. Saya mohon bantuannya dalam merawatnya," ungkapnya.

Stadion Manahan akan Ditinjau Ulang oleh FIFA

Di tempat yang sama, Wakil Ketua Umum PSSI, Ratu Tisha mengajak seluruh stakeholder sepakbola untuk bersama menjaga fasilitas stadion yang telah direnovasi tersebut.