Unik! 5 Negara Ini Memiliki Durasi Waktu Puasa Paling Pendek di Dunia, Indonesia No Berapa?
Kamis, 14 Maret 2024 - 14:06 WIB
Sumber :
- viva.co.id
Negara tetangga Indonesia, Malaysia juga tercatat memiliki durasi waktu puasa yang relatif singkat.
Negara rumpun Melayu tersebut berpuasa sekitar 12 jam, tidak jauh berbeda dengan Indonesia.
Akan tetapi, mereka memiliki waktu imsak lebih awal, yaitu sekitar pukul 05.30, sementara itu waktu berbuka puasa disana pada pukul 19.30 waktu setempat.
4. Afrika Selatan
Dibanding dengan negara-negara di Asia lainnya, Afrika Selatan memiliki durasi waktu puasa yang relatif pendek. Mereka berpuasa sekitar 10 jam 30 menit.
Baca Juga :
Gamers Wajib Tahu, Berikut 3 Game yang Bisa Menghasilkan Uang hingga Ratusan Ribu Rupiah
Namun, berpuasa di Afrika Selatan tentu memiliki tantangan tersendiri, salah satunya cuaca yang sangat panas.
5. Kepulauan Komoro
Halaman Selanjutnya
Kepulauan Komoro terletak tepat di Samudera Hindia. Berpenduduk mayoritas Muslim, di sana Alkohol tidak diizinkan masuk.