Deretan Kasus Hukum Bahar bin Smith, Nomor 3 Ngeri Banget!

Habib Bahar
Sumber :
  • VIVA Group

Bukan menyanjung, Bahar bin Smith kerap melontarkan kritikan atas kebijakan yang diambil Jokowi.

Pil Pahit Kasus Penganiayaan Anak Bos Toko Roti, Laporan Sempat Ditolak Dua Polsek

Bahkan, tak jarang kritikannya tersebut dianggap sebuah penghinaan oleh para pendukung Jokowi, salah satunya Muannas Alaidid.

Pada tahun 2018, Bahar bin Smith pernah dilaporkan ke polisi atas ceramahnya yang diduga telah melecehkan Presiden Jokowi. 

Ketua Komisi III DPR RI Terkejut Mendengar Keganasan Anak Bos Toko Roti Penganiaya Karyawati

Adapun ceramah Habib Bahar yang menjadi masalah ialah: 'Kalo kamu ketemu Jokowi, kamu buka celananya itu, jangan-jangan haid Jokowi itu, kayaknya banci itu'.

"Ini bukan kritik atau ceramah yang beradab, jika mau protes silakan tapi yah jangan melecehkan seperti itu. Tidak pantas juga orang yang disebut habib dan ulama berkata kasar penuh kebencian seperti itu," kata Muannas Alaidid.

Ustadz Adi Hidayat Soroti Mahalnya Tarif Pendakwah Usai Viral Kasus Gus Miftah

4. Penganiayaan Ryan Jombang

Bahar bin Smith tak henti-hentinya melakukan kontroversi, meski dirinya berada di dalam penjara.

Halaman Selanjutnya
img_title