Buronan 8 Tahun! 5 Fakta Penangkapan Pegi Perong, Pembunuh Vina Cirebon yang Menggemparkan

Pegi alias Perong pelaku pembunuhan Vina.
Sumber :
  • tvonenews.com

Polisi masih mendalami peran Pegi dalam kasus pembunuhan Vina. Apakah dia sebagai otak, pelaku, atau turut serta, masih diselidiki. 

Keluarga Vina Ragukan Keterlibatan Pegi dalam Pembunuhan, Minta Polisi Selidiki Lebih Lanjut

Diduga Pegi alias Perong, DPO kasus pembunuhan Vina Cirebon.

Photo :
  • tvonenews.com

"Terkait peran yang bersangkutan apakah sebagai pelaku, hanya turut serta melakukan, atau intelektual sebagai otak ataupun dalang ini masih terus kita lakukan pendalaman," kata dia.

Denny Darko Buka Suara, Ramal Akan Muncul Tersangka Baru dalam Kasus Vina Cirebon

5. Hasil temuan polisi di rumah Pegi 

Setelah ditangkap, polisi menggeledah rumah Pegi di Desa Kepompongan, Kecamatan Talun, Kabupaten Cirebon. 

Polda Jabar Gelar Pra Rekonstruksi Pembunuhan Vina dan Eky, Ratusan Warga Padati TKP

Beberapa barang bukti disita, namun Surawan, Ditreskrimum Polda Jawa Barat, tidak merinci barang-barang tersebut.

"Ada beberapa barang-barang, sementara lagi kita cek dulu," katanya.