Mengapa Kata Kunci 'Lolly' Hilang di Media Sosial X? Begini Jawabannya

Nama Lolly hilang di radar medsos X.
Sumber :
  • Viva.co.id

Bandung, VIVA - Warganet kini tengah dihebohkan dengan hilangnya nama 'Lolly', putri dari Nikita Mirzani di media sosial X (dulu Twitter) setelah namanya mendominasi di platform tersebut.

Anak Sekolah Dapat Bantuan PKH 2025! Nominalnya Bikin Orangtua Lega

Hal itu terjadi tidak lama setelah Nikita Mirzani dibantu oleh pihak kepolisian menjemput paksa Lolly dari apartemennya. 

Muncul banyak spekulasi di tengah-tengah publik terkait hilangnya nama Lolly di X. Sebagian warganet percaya hal itu sengaja dilakukan oleh Nikita Mirzani demi melindungi privasi anaknya.

Anak Usia Dini Bisa Dapat Bantuan Rp3 Juta per Tahun, Cek Faktanya!

Namun sebagian dari warganet juga meyakini jika fenomena tersebut merupakan bagian dari sensor otomatis yang diterapkan oleh X. 

Lolly, Putri Sulung Nikita Mirzani

Photo :
  • Viva.co.id
Anak Susah Sahur? Coba 7 Tips Ini Biar Makin Semangat!

Meski begitu, berdasarkan penelusuran VIVA Bandung yang dilansir dari berbagai sumber, menjelaskan jika istilah Loli atau Lolicon ternyata berasal dari budaya Jepang.

Loli dalam budaya Jepang berarti karakter gadis muda atau tampak awet muda yang digambarkan secara seksual.

Halaman Selanjutnya
img_title