Arsenal Kokoh Dipuncak Klasemen Setelah Hancurkan Wolverhampton 2-0

Arsenal vs Wolverhampton
Sumber :
  • Twitter@Arsenal

BANDUNG- Arsenal semakin kokoh di puncak klasemen setelah tekuk Wolverhampton Wanderers dengan skor 2-0 dalam lanjutan Premier League di Stadion Molineux pada Minggu, 13 November 2022.

Rasakan Kemewahan Hiburan: Kolaborasi Vidio dan Spotify untuk Semua Generasi

Kedua gol Arsenal ditorehkan Martin Odegaard di menit ke 54 dan 75.

Hasil ini membuat skuad asuhan Mikel Arteta berada di peringkat pertama dengan 37 poin dari 14 pertandingan. Sementara Wolverhampton berada di dasar klasemen dengan 10 poin.

Spotify Premium + Vidio Platinum: Kombinasi Sempurna untuk Pecinta Musik dan Hiburan!

The Gunners langsung membuka serangan sejak menit awal. Namun hingga laga paruh pertama berakhir belum ada gol terjadi untuk kedua tim. Arsenal baru bisa menciptakan keunggulan di paruh kedua.

Berikut beberapa pemain Arsenal tampil gemilang saat menekuk Wolverhampton Wanderers,

Baru! Paket Bundling Ultimate Spotify Premium dan Vidio Platinum untuk Generasi Dinamis

1 Martin Odegaard :

Martin Odegaard tampil sangat luar biasa di lini tengah Arsenal, ia beberapa kali melakukan tembakan di luar kotak penalti namun sayang masih bisa ditahan dengan baik kiper Wolverhampton.

Halaman Selanjutnya
img_title