Timnas Spanyol Tumbang di Babak 16 Besar Piala Dunia 2022

Timnas Spanyol vs Timnas Maroko
Sumber :
  • Twitter@FIFAWorldCup

Setelah melalui 90 menit waktu normal dan lima menit injury time, masih tak ada gol ang tercipta. Untuk menentukan pemenang, duel dilanjutkan ke babak tambahan. Kebuntuan Spanyol Berlanjut

Ousmane Dembele Akan Tinggalkan PSG, Klub Premier League Sudah Memantau

Spanyol yang masih tetap mengandalkan penguasaan bola pada babak tambahan belum bisa membongkar pertahanan rapat yang digalang Maroko. Compact defense Hakim Ziyech dan kawan-kawan memaksa Spanyol untuk sabar menanti celah.

Operan yang diarahkan ke dalam kotak penalti berhasil diintersep oleh Maroko. Enrique memasukkan tenaga baru untuk lini depan dan belakang. Ansu Fati menggantikan Dani Olmo, lalu Jordi Alba digantikan Alejandro Balde pada menit 98.

Ousmane Dembele Tinggalkan Barcelona dan Bergabung dengan PSG, Terungkap Alasannya

Pergantian yang tak lantas membuat Spanyol bisa memecah kebuntuan mereka di lini depan. Permainan lugas dari Maroko menambah kesulitan tersendiri. Maroko memberi ancaman besar ke gawang Spanyol pada menit 104. Beruntung bola hasil tendangan Walid Cheddira di dalam kotak penalti masih bisa dihalau dengan kaki Unai Simon.

Paruh kedua babak tambahan dimulai, tak banyak perubahan yang terjadi. Spanyol masih dominasi penguasaan bola, Maroko main disiplin menggalang pertahanan. Tekanan yang diberikan oleh Spanyol tak kunjung meruntuhkan tembok kokoh pertahanan Maroko.

Hansi Flick Dipecat dari Timnas Jerman, Inilah 2 Kandidat Terkuat Penggantinya

Timnas Spanyol vs Timnas Kosta Rika

Photo :
  • Twitter@FIFAWorldCup

Tak ada gol tercipta di babak tambahan, dan laga berlanjut ke adu penalti. Eksekutor Spanyol Gagal Semua Momen adu penalti yang menegangkan harus dilalui kedua tim guna merebut tiket ke perempat final Piala Dunia 2022.

Halaman Selanjutnya
img_title