Bersinar di Timnas Indonesia, Pratama Arhan Dapat Beasiswa S2

Pemain Timnas Indonesia Pratama Arhan
Sumber :
  • istimewa

Ia bersekolah di Akademi Terang Bangsa dari sekolah menengah pertama (SMP) hingga sekolah menengah atas (SMA). Arhan yang dinilai cukup ahli di berbagai posisi, membuat pihak PSIS Semarang memberikan kesempatan kepada Arhan untuk bergabung dengan mereka.  

Timnas Indonesia U-23 Masih Punya Peluang ke Olimpiade 2024, Ini 2 Skenario Menuju Paris

Hal itu dilakukan untuk memperkuat tim kelompok sepakbola U-18  dan memperkuat PSIS Semarang U-20. Keahliannya di bidang sepakbola, Shin Tae-yong, pelatih kepala baru Timnas Indonesia U-19, mulai mendapat pengakuan di awal tahun 2020.

Setelah bergabung di Garuda, membuat Arhan mengalami peningkatan pesat di posisi bek kiri. 

Timnas Indonesia U-23 Lolos dari Grup Neraka Olimpiade 2024, Berpeluang Hadapi Argentina

Banyak prestasi yang didapatkan Pratama Arhan ketika bergabung dengan skuad Garuda muda.  Ia kerap mencetak gol dalam berbagai kesempatan hingga membawa Timnas menang. Selain itu, pendidikan Arhan pun dilanjutkan dengan berkuliah di Perguruan Tinggi Terang Bangsa. 

Arhan lalu melanjutkan kuliah di Universitas Dian Nuswantoro Semarang (Udinus) dengan mengambil jurusan Ekonomi Manajerial. 

Pengakuan Pelatih Uzbekistan Usai Tekuk Garuda Muda di Semifinal Piala Asia 2024

Atas prestasinya di Piala AFF 2020, ia mendapat beasiswa untuk melanjutkan studi dari jenjang sarjana hingga magister. Hal ini sebagai bentuk apresiasi kepala sekolah atas prestasi anak didiknya di tingkat internasional.