5 Fakta Menarik Dari Sidang Kode Etik Richard Eliezer, Ferdy Sambo Tidak Hadir

Bharada E
Sumber :
  • Tvonenews

Viva BandungBharada E atau Richard Eliezer telah menjalani Sidang Komisi Kode Etik Profesi (KKEP). Ia terlibat bersama Ferdy Sambo dalam kasus pembunuhan berencana Brigadir J.

Tak Hanya Divonis 1 Tahun, Panji Gumilang Harus Bayar Biaya Perkara

Delapan orang akan bersaksi melawan Komisi Kode Etik dalam persidangan Richard Eliezer. Hal itu disampaikan langsung oleh Kantor Penerangan Masyarakat (Karopenmas) Polri, Brigjen Ahmad Ramadhan, di gedung TNCC Mabes Polri di Jakarta.

Pengadilan Negeri Jakarta Selatan memvonis Brigjen J, Bharada E atau Richard Eliezer 1 tahun 6 bulan untuk pembunuhan Brigadir J. 

Divonis Melanggar Kode Etik oleh DKPP, Berikut Profil Ketua KPU Hasyim Asy'ari

Berikut beberapa fakta menarik dari sidang komite etik Richard Eliezer:

Bharada E Jalani Kode Etik

Photo :
  • viva.co.id
Terima Pencalonan Gibran, DKPP Nyatakan Ketua KPU Hasyim Asy'ari Langgar Kode Etik

1. Polisi tidak memecat Richard Eliezer

Mantan ajudan Ferdy Sambo Bharada E alias Richard Eliezer telah melewati jalan Sidang Komisi Kode Profesi. Setelah melihat beberapa pertimbangan, ia mendapat hukuman administratif dan dipekerjakan kembali sebagai anggota Polri.

Halaman Selanjutnya
img_title