Laga Sengit Timnas Uruguay vs Korea Berakhir Tanpa Gol

Timnas Uruguay vs Timnas Korea
Sumber :
  • Twitter@FIFAWorlCup

Selang beberapa detik, Son juga nyaris membobol gawang uruguay. Tendangannya melenceng tipis di sisi kiri gawang Uruguay. Laga semakin menegangkan di masa injury time. Kedua tim berjuang mati-matian untuk bisa menceploskan bola ke gawang lawan.

Kalah dari Jepang, Nasib Pelatih Timnas Jerman Ada di Ujung Tanduk

Hanya saja, hingga wasit meniup peluit panjang tanda berakhirnya laga skor 0-0 bertahan untuk kedua tim.

Susunan Pemain:

Timnas Turkmenistan Antusias Hadapi Indonesia, Inilah yang Dicari!

Uruguay: (GK) Sergio Rochet Alvarez, Martin Caceres, Diego Godin, Jose Maria Gimenez, Mathias Olivera (Matias Vina 79'), Federico Valverde, Matias Vecino (Nicolás De La Cruz 79'), Rodrigo Bentancur, Facundo Pellistri (Guillermo Varela 88’), Luis Suarez (Edinson Cavani 64'), Darwin Nunez.

Korea Selatan: (GK) Kim Seung Gyu, Jin-su Kim, Kim Young-gwon, Min-jae Kim, Kim Moon-hwan, Jung Woo-young, Hwang In-beom, Son Heung-min, Jae-sung Lee (Jun-ho Son 75'), Na Sangho (Lee Kang-in 75'), Ui-jo Hwang (Jo Gue-sung 74').

Heboh Piala Dunia Dituduh Settingan untuk Lionel Messi, Evra Buka Suara