Rahasia Seblak Mahda Bandung Yang Bikin Nikita Mirzani Sampai Ketagihan

Seblak Mahda
Sumber :
  • Google Map

VIVABandung – Di tengah ramainya kuliner Bandung, ada satu warung seblak yang menjadi destinasi wajib para pecinta pedas. Kanal YouTube Anak Kuliner merekomendasikan seblak Mahda, begitu orang-orang menyebutnya.

Rahasia Membuat Nastar Keju Mozarela Manis dan Lumer, Cocok Buat Isian Toples Lebaran

Berlokasi di Gang Kretek, warung ini sudah beroperasi selama 7 tahun. Antrian panjang dan waktu tunggu hingga 2-3 jam menjadi pemandangan sehari-hari.

Warung Seblak Mahda

Photo :
  • Google Map
Berburu 5 Kuliner Legendaris Bandung Untuk Sambut Lebaran

Yang membedakan Seblak Mahda dengan seblak lainnya adalah penggunaan bahan berkualitas premium. Mulai dari sosis bermerek hingga keju pilihan.

Keunikan lainnya terletak pada cara memasaknya. Seblak ini dimasak tanpa minyak, membuat rasa kuah dan toppingnya terasa lebih murni.

Manjakan Lidah dengan 5 Kuliner Ikonik Bandung Sebelum Mudik Lebaran

Menu andalannya hadir dalam dua varian: original dan asam manis. Keduanya tersedia dalam beberapa level kepedasan.

Halaman Selanjutnya
img_title