Muhammad Ali Beri Penjelasan Memukau Soal Kewajiban Sholat Lima Waktu

Petinju legendaris dunia, Muhammad Ali.
Sumber :
  • Viva.co.id

Alarm saya bunyi jam setengah 5 pagi. Saya bangun jam 5 dan saya mandi. Tak ada yang lebih indah dari bangun pagi, gosok gigi, berkumur menghilangkan dosa dan kekejian yang kau dapat dari dunia ini," jelas Muhammad Ali.

Ajak Jemaatnya Masuk Masjid dan Belajar Islam, Pastor Ini Jadi Mualaf?

"Menyisir rambut, bersihkan rambut dari kotoran-kotoran, bersihkan telinga dan seluruh bagian tubuhmu. Lalu pakai pakaian yang bersih," lanjutnya.

Mike Tyson dan Muhammad Ali.

Photo :
  • Viva.co.id
Heboh! Pastor Eastwood Ajak Jemaatnya ke Masjid dan Teladani Umat Muslim Soal Ini

Kemudian, Ali juga menjelaskan bahwa ibadah shalat harus dilakukan di tempat yang bersih, serta dilaksanakan dalam waktu lima kali sehari. 

"Bahkan jangan berdiri di tempat yang kotor, pakai sajadah. Tanpa sepatu, menghadap kiblat memohon pada Sang Pencipta Alam Semesta untuk jadikan saya lebih baik, lebih kuat. Berikan saya kekuatan. Ini dilakukan dalam 5 kali sehari," ungkap Muhammad Ali. 

Rahasia Ampuh Usir Bau Mulut Membandel Saat Puasa, Berikut 6 Tipsnya

petinju Muhammad Ali merupakan seorang mualaf. Dia memutuskan untuk masuk islam pada tahun 1961.

Sejak masuk islam, dia mengganti namanya dari yang sebelumnya Cassius Marcellus Clay Jr menjadi Muhammad Ali.

Halaman Selanjutnya
img_title