Hindari Jadi Kaum Jompo! Ini 5 Tips Jaga Kesehatan di Umur 20-an

Foto Menjaga Pola Kesehatan di Umur 20-an
Sumber :
  • VIVA Group

Viva Bandung – Usia 20-an adalah Usia yang penting dalam kehidupan seseorang. Selain masa pencarian jadi diri, menentukan karir. memasuki usia 20-an juga merupakan saat yang tepat untuk memulai kebiasaan hidup sehat dan menjaga kebugaran tubuh.

7 Smartwatch Olahraga Tahan Banting Bikin Workout Makin Semangat

Dalam artikel ini, akan dibahas 5 tips jaga kesehatan di usia 20-an. Yuk, simak selengkapnya!

1. Paksakan Olahraga Teratur

Google Pixel Watch 3 Dibekali Fitur Pelacakan Kebugaran Bikin Latihan Makin Maksimal

Olahraga merupakan kegiatan yang sangat penting untuk menjaga kebugaran tubuh. Dalam usia 20-an, seseorang disarankan untuk melakukan olahraga setidaknya 30 menit setiap hari atau 150 menit setiap minggu.

Melakukan olahraga dengan teratur memang bukan hal yang mudah. Namun kebiasaan ini perlu dipaksakan demi kesehatan yang terus terjaga di usia 20-an.

Garmin Vivomove Sport Tracker Olahraga Lengkap Harga Dibawah 3 Juta

Pilihlah jenis olahraga yang disukai, seperti berlari, bersepeda, atau berenang. Dengan melakukan olahraga secara teratur, akan membantu menjaga kekuatan dan keseimbangan tubuh, meningkatkan sistem kardiovaskular, dan membantu mengurangi risiko penyakit kronis.

2. Kurangi MSG, Gula, hingga Junkfood dan Mulailah Konsumsi Makanan yang Sehat

Halaman Selanjutnya
img_title