Atasi Anemia! 7 Rekomendasi Buah Ajaib Perkaya Darah Merah
Senin, 7 April 2025 - 08:55 WIB
Sumber :
Semangka menjadi pilihan yang menyegarkan bagi penderita anemia. Buah ini mengandung zat besi, banyak air, dan memiliki rasa manis yang disukai banyak orang.
"Buah semangka mengandung zat besi, mengandung banyak air, segar, dan rasanya yang manis. Buah semangka dapat membantu sebagai penambah darah ataupun mengatasi anemia," ungkap dr. Saddam.
Keunggulan lain dari semangka adalah kandungan vitamin C yang membantu memaksimalkan penyerapan zat besi dalam tubuh. Kombinasi nutrisi ini menjadikan semangka sebagai buah ideal untuk penderita anemia.
5. Pepaya
Baca Juga :
Buah Naga Atasi Masalah Kesehatan? Dokter Ungkap Manfaat Tersembunyi yang Jarang Diketahui
Buah Pepaya
Photo :
- Viva.co.id
Pepaya juga direkomendasikan sebagai buah pencegah anemia. Buah dengan daging berwarna oranye ini tinggi akan asam folat dan vitamin C yang berperan dalam pembentukan sel darah merah.
Halaman Selanjutnya
6. Alpukat