Martabak Telur Sayur Ala Hotel Tanpa Minyak Banyak Dijamin Anti Gagal
Minggu, 2 Februari 2025 - 06:00 WIB
Sumber :
- Tangkap Layar Youtube Devina Hermawan
VIVABandung – Memasak martabak telur sayur kini bisa lebih sehat dan praktis. Chef Devina Hermawan membagikan resep spesialnya yang menggunakan teknik berbeda dari martabak telur pada umumnya.
Berbeda dengan martabak telur tradisional yang dibungkus dan digoreng dengan minyak banyak, versi ini menggunakan teknik sandwich dengan dua lapis kulit lumpia. Hasilnya tetap renyah namun lebih sehat karena menggunakan minyak minimal.
Bahan-bahan yang dibutuhkan:
6 lembar kulit lumpia
4 butir telur
4 batang daun bawang
1 wortel
Halaman Selanjutnya
3 jamur shitake